Warga Tetap ke Ladang Usai Harimau Makan Kerbau di Solok Selatan, Tim Sudah Turun Menghalau

- Kamis, 9 Maret 2023 | 11:41 WIB
Warga Tetap ke Ladang Usai Harimau Makan Kerbau di Solok Selatan, Tim Sudah Turun Menghalau
Warga Tetap ke Ladang Usai Harimau Makan Kerbau di Solok Selatan, Tim Sudah Turun Menghalau

HALUAN PADANG - Warga tetap beraktivitas seperti biasa untuk mengolah lahan perkebunan mereka usai Harimau Sumatera terkam seekor Kerbau di Nagari Lubuk Gadang Utara Kecamatan Sangir Kabupaten Solok Selatan (Solsel).

Pj Wali Nagari Lubuk Gadang Utara, Joni Pardilo mengatakan bahwa kejadian Harimau memakan seekor Kerbau milik warga berlokasi di Maliu Ketek Jorong Koto Rambah sekitar pukul 15.00 WIB pada Sabtu, 4 Maret 2023.

Koto Rambah merupakan salah satu daerah penghasil buah Durian di Solok Selatan.

Baca Juga: Hebat! Kini Ada Tiga Nagari Ramah Harimau di Sumbar

Baca Juga: Catat Ya! PNS Boleh Main Saham, Asal...

Baca Juga: Solok Selatan Kekurangan 3 Unit Mobil Damkar dan 18 Orang Petugas Pemadam Kebakaran

Baca Juga: Temui Masyarakat Melalui 'Carito Lapau' Kapolres Solok Selatan Merekat Kekerabatan 

"Benar, Kerbau yang dimakan tetsebut merupakan milik warga bernama Iwil dan Ijon," kata dia, Kamis, 9 Maret 2023.

Joni menyebutkan pasca kejadian, sekarang warga sudah kembali beraktivitas untuk bekerja di peladangan mereka.

Pihaknya mengakui bahwa tim juga sudah diturunkan untuk menghalau Harimau Sumatera tersebut namun belum ditemukan.

Baca Juga: Bantah 'Sogok' Korban Plumpang Rp 10 Juta agar Tak Menuntut, Pertamina: Tidak Benar...

Baca Juga: KONI Solok Selatan Kunjungi Cabor Muaythai dan Hapkido, Rengga Husyada: Motivasi Atlet Persiapan Porprov 2023

Baca Juga: Mandi Oatmeal Bisa jadi Obat Alergi pada Anak, Simak Cara Lainnya di Sini!

Baca Juga: Cari Puan Maharani, Seribuan PRT Demontrasi Geruduk Gedung DPR Desak Pengesahan RUU PPRT

Halaman:

Editor: Jefli Bridge

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X